Sdr. Andreas Langgeng Sumiyat

selaku Komisaris Utama memiliki pengalaman di industri asuransi kerugian di Indonesia selama lebih dari 29 tahun, dengan 19 tahun berkarir di salah satu perusahan asuransi kerugian terkemuka di Indonesia dan selama 10 tahun terakhir menjabat sebagai Direktur di PT. Sedana Pasifik Servistama.

Sdr. Deddy Methaputranto

selaku Komisaris memiliki pengalaman di industri keuangan selama lebih dari 35 tahun pada berbagai bidang, yaitu perbankan dan jasa keuangan lainnya. Sebelum menjabat sebagai Direktur Operasional di PT Kelola Jasa Artha sejak tahun 2013, Sdr. Deddy menduduki berbagai jabatan di salah satu bank swasta umum nasional terkemuka di Indonesia selama lebih dari 25 tahun.

Dewan Komisaris.

Andreas Langgeng Sumiyat Komisaris Utama